Cemilan Khas Tahun Baru, Setuju kah Masuk Ke Dalam List Terbaik?

Cemilan Khas Tahun Baru, Setuju kah Masuk Ke Dalam List Terbaik?

Cemilan Khas Tahun Baru biasanya selalu berbeda-beda, Tergantung Region dan Wilayahnya. Meskipun pada Hakikatnya, Masyarakat Indonesia cenderung Melakukan Bakar-bakar ( Panggang-panggang ) tapi masih ada juga yang menikmati hidangan Cemilan Khas Tahun Baru.

CUCPCAKE & WINE

Biasanya Kaum Milenial Lebih Cenderung Menikmati Hidangan yang satu ini, Cupcake yang penuh dengan krim di atas dan butiran Coklatnya seakan menambah warna dalam malam tahun baru.

Tidak sampai disana , Biasanya Kaum Milenial juga merayakan malam tahun baru dengan cupcake dibarengi WINE. Kebayang kan malam yang hangat dipenuhi Kembang Api dan disuguhkan dengan Cupcake & WINE.

PIZZA & SODA

Ahh, Makanan Khas Italia yang Satu ini juga merupakan Cemilan Wajib yang Harus Kamu Sediakan untuk menyongsong Tahun Baru. Lelehan Keju ditambah dengan Toping yang Super Banyak menjadikan Lidah kamu sangat dimanjakan.

Hempasan Soda dalam Gelas yang dipenuhi es batu , akan menemani Pizza mu hingga ke dalam tenggorokan terdalam. Biasanya Kaum Milenial akan membawa Pizza dan Menginap ke Rumah Saudara maupun Teman. Seru ya Bisa Kumpul Bareng Keluarga/Teman.

• GORENGAN & SIRUP

Nah Biasanya Pada Wilayah pedesaan , makanan ini akan menjadi incaran setiap keluarga yang ingin merayakan Malam Pergantian Tahun. Biasanya Sanak Saudara yang jauh akan datang bersilaturahmi di Malam Tahun baru ini.

Tentu Hidangan yang disuguhkan adalah Getuk, Bakwan, Risol, Tahu Kosong Hingga Tempe Mendoan. Tak lupa Pula Disuguhkan Minuman Sirup yang Segar. Wih Menjadikan Malam Tahun Baru Sangat Ceria.

SEAFOOD BAKAR & BEER

Ini yang paling ditunggu-tunggu, acara panggang-panggang seperti Ikan Panggang, Ayam Panggang, Sosis Panggan hingga Bakso Panggang. Cemilan Tersebut Biasanya dibarengi dengan nyanyian Lagu Ceria dengan alunan Gitar.

Tak Lupa Pula dibarengi BEER yang dingin menjadikan Perkumpulanmu menjadi sangat bermakna. Namun Satu hal yang perlu diingat, Malam Pergantian Tahun akan Lebih Berwarna Bila kamu Membuat List yang kami buat menjadi kenyataan.

Cemilan Khas Tahun Baru, Setuju kah Masuk Ke Dalam List Terbaik?
Kembali ke Atas